cover
Contact Name
Dr. Nunik Hariyani, S.Sos., M.A
Contact Email
nunik@unmer-madiun.ac.id
Phone
+6281359626294
Journal Mail Official
sosial@unmer-madiun.ac.id
Editorial Address
Jl. Serayu No.79, Kota Madiun, Jawa Timur, Indonesia - 63133
Location
Kota madiun,
Jawa timur
INDONESIA
Sosial : Jurnal Ilmu-Ilmu Sosial
ISSN : 14115344     EISSN : 25801198     DOI : https://doi.org/10.33319/sos.v21i2
Journal of Social Affairs (Print ISSN 1411-53441, Online ISSN 2580-1198) contains manuscripts of research results, conceptual agreements, critical analysis in the field of social science, conceptual studies of critical analysis and book reviews in the social sciences
Articles 7 Documents
Search results for , issue "Vol. 20 No. 2 (2019): JURNAL SOSIAL" : 7 Documents clear
THE INFLUENCE OF CORE SELF EVALUATIONS ON THE WORK MOTIVATION OF PUBLIC RELATIONS PRACTITIONERS IN HOTEL BUSINESS COMPETITION IN THE GLOBALIZATION ERA Nisrin Husna
JURNAL SOSIAL Jurnal Penelitian Ilmu-Ilmu Sosial Vol. 20 No. 2 (2019): JURNAL SOSIAL
Publisher : Universitas Merdeka Madiun

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33319/sos.v20i2.30

Abstract

Abstract— In this globalization era, hospitality or hotelier investment opportunities are growing rapidly, but not without a formidable competition, which is why these growing opportunities and threats have to be recognised by the people in this industry. One of the most important strategy in facing the global era business competition is to convince the costumer  that the hotel they are chosing is better and has more benefits than the rest of the competition. Convincing the customer means building a relation through positive perception, positive image and positive experiences to finally gain their trusts. This is where a highly motivated Public Relations is needed as the frontline of the company. Judge, Erez & Bono (1998) stated that self esteem, self efficacy and the locust of control are the three core-self evaluation that form the basic for building individual work motivation.The purpose of this study is to see the influences of these three core-self evaluation on the work motivation of Public Relations in facing the hotel business competition. When analyzing the influences of these three variables on the work motivation of a Public Relations, the researcher uses the cybernetic tradition approach. Through this approach the researcher then uses the Expectancy Value Theory in analyzing the influences of self esteem, self efficacy, and the locus of control on the work motivation.The sample of this research is the Public Relations practitioner of Santika Indonesia Hotel and Resort. This research uses the path analysis technique. The SPSS calculation shows that the three variables bring positive influences towards the work motivation with the self efficacy line coefficient value of 0.322, self efficacy 0.340, and the locus of control with 0.346.These results show that the more positive the self esteem, self efficacy and the locus of control value of a Public Relations, the higher the work motivation of the Public Relations of Santika Hotel and Resort in facing the business competition in this global era.
METODE PARTICIPATORY ORIENTED DALAM PENGEMBANGAN DESA WISATA MENDAK KECAMATAN DAGANGAN KABUPATEN MADIUN Maria Magdalena Widiantari; Fikri Hasan
JURNAL SOSIAL Jurnal Penelitian Ilmu-Ilmu Sosial Vol. 20 No. 2 (2019): JURNAL SOSIAL
Publisher : Universitas Merdeka Madiun

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33319/sos.v20i2.37

Abstract

AbstrakPartisipasi adalah tingkat keterlibatan anggota dalam mengambil keputusan, termasuk dalam perencanaan. Penggalangan partisipasi itu dilandasi adanya pengertian bersama dan adanya pengertian tersebut adalah karena diantara orang-orang itu saling berkomunikasi dan berinteraksi sesamanya. Dalam menggalang peran serta semua pihak itu diperlukan upaya untuk menciptakan suasana yang bebas atau demokratis, dan terbinanya rasa kebersamaan. Dalam 2 (dua) tahun terakhir, Desa Mendak Kecamatan Dagangan Kabupaten Madiun tengah mengembangkan lokasi wisata Watu Rumpuk yang ke depan diharapkan berkembang menjadi desa wisata. Untuk mewujudkan terbentuknya desa wisata, diperlukan sinergi antara pemerintah desa dengan masyarakat setempat, dimana rasa saling pengertian dan pemahaman terhadap tujuan yang sama sangat diperlukan.Penelitian ini mengkaji karakter mendasar masyarakat desa Mendak untuk mengetahui orientasi partisipasi terhadap pembangunan desa sehingga dapat diketahui dan disusun suatu strategi atau metode partisipasi yang tepat untuk diterapkan dalam rangka mempercepat terwujudnya desa wisata Mendak dengan ikon utama destinasi wisata Watu Rumpuk. Kajian dilakukan dengan menggunakan teori participatory oriented methods khususnya metode strategic extension campaign (SEC) Kata kunci : desa wisata; SEC; metode partisipasi
Analisa Pengaruh Influencer Social Media Terhadap Keputusan Pembelian Konsumen Generasi Z di Kota Surabaya Adhimurti Citra Amalia; Gabriella Sagita
JURNAL SOSIAL Jurnal Penelitian Ilmu-Ilmu Sosial Vol. 20 No. 2 (2019): JURNAL SOSIAL
Publisher : Universitas Merdeka Madiun

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33319/sos.v20i2.42

Abstract

Social media influencers have now been used by many commercial brands as one of the promotional strategies to market their products. Especially for Z generation who are close to the use of the internet, social media, and digital media in their daily lives. Although the existence of social media influencers is on the rise, the trust of commercial brands to advertise their products on conventional media such as televisions is still quite high compare to the digital media. This issue encourages researchers to dig deeper whether social media influencers really influence the purchasing decisions of Z generation consumers in Surabaya city or not. In addition to measure the influence, researchers also want to know what factors are related to social media influencers that influence the purchasing decisions of Z generation consumers. This research uses quantitative methods where data collection is obtained through questionnaires. The results of the research were analyzed using Pearson Product Moments and it was found that Chi-square value (239.088) > Chi-Square table (42.557) and P-value (0.000) < alpha (0.05) which leads to the decline of H0, which indicates that there is an influence between social media influencers variables (independent / X) with generation Z consumer purchasing decision variables (dependent / Y).Keywords: influencer, social media, marketing strategy, consumer behaviour.
Analisis Deskriptif Standard Kepemimpinan Small business Suzuki Magetan Zulin Nurchayati
JURNAL SOSIAL Jurnal Penelitian Ilmu-Ilmu Sosial Vol. 20 No. 2 (2019): JURNAL SOSIAL
Publisher : Universitas Merdeka Madiun

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33319/sos.v20i2.43

Abstract

In general, small business leadership in Indonesia adheres to traditional leadership or traditional. The object of this research is Suzuki Magetan's small business leadership in Suzuki's automotive sales, repair and maintenance services, which is based on the Suzuki Leadership Standards combined with traditional leadership. This study used descriptive qualitative method. Data obtained through participant observation where the researcher is involved with daily activities of the data source. Suzuki Magetan small business leadership standards based on the Suzuki Leadership Standards and traditional leadership, namely: making a written job description, making a plan of target work (goal setting), data analysis, action plan, following training in communication skills, business English, ESQ leadership, seminars, etc. Result oriented by looking at process oriented using PDCA circulation (Plan, Do, Check, Action).
Rute Kultural Musik Populer Di Madura Ardhie Raditya; Faruk H.T; Wisma Nugraha Christianto
JURNAL SOSIAL Jurnal Penelitian Ilmu-Ilmu Sosial Vol. 20 No. 2 (2019): JURNAL SOSIAL
Publisher : Universitas Merdeka Madiun

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33319/sos.v20i2.44

Abstract

Kemunculan musik populer di Madura yang mengalami perkembangan hingga sekarang tidak bisa lepas dari adanya pembukaan rute kultural. Rute kultural musik populer di Madura dimulai dari tengah pulaunya, kota Pamekasan, yang secara historis menjadi ibu kota pemerintahan Madura. Pada mulanya, kehadiran pusat hiburan seperti gedung bioskop telah melapangkan jalan bagi munculnya musik populer di Madura. Melalui bakat dan minat anak-anak muda setempat, musik populer tersebut lantas ditransfigurasikan ke dalam bentuk formasi band sebagaimana imajinasi musik populer yang mereka tonton di pusat hiburan. Rute ini perlahan menciptakan rute pendidikan musikal yang dilakukan secara otodidak atau di luar institusi sekolah musik formal melalui jalinan persahabatan lintas daerah. Hal ini dilakukan karena memainkan musik populer perlu dukungan perangkat teknologi musikal berskala dunia supaya tercipta ekologi musikal dan bebunyian yang mantap untuk dinikmati, baik musisi dan pendengarnya. Kapasitas memainkan dan menguasai perangkat teknologi musikal ini memberi kontribusi bagi jalan ketersohoran dan penyetaraan dunia musik populer anak muda Madura dan dunia musik serupa di tingkat lokal, translokal, bahkan, mungkin transnasional. Tetapi, rute kultural musik populer di Madura sulit memasuki rute bebas hambatan karena pelapisan orang Madura yang cenderung memberikan porsi besar bagi generasi tuanya sebagai penentu masa depan anak mudanya, termasuk, musik populernya.
Pengembangan Rumah Baca di Pedesaan Dengan Fleming Model (VAK) Nunik Hariyani; Veny Ari Sejati
JURNAL SOSIAL Jurnal Penelitian Ilmu-Ilmu Sosial Vol. 20 No. 2 (2019): JURNAL SOSIAL
Publisher : Universitas Merdeka Madiun

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33319/sos.v20i2.45

Abstract

The reading garden as a place for learning activities is still quiet of enthusiasts and visitors. In fact, the reading park should be able to become a supporter to increase new literary characters. Taman Baca must support the out-of-school program curriculum. The village reading park must act as a learning tool for the community. The reading garden must be able to be a source of information that provides resources from books and other reading materials. Village reading parks should have reference materials for learning and academic activities. The reading garden must also be a source of entertainment (recreation) that provides recreational reading material to take advantage of leisure time. The activities carried out in the form of socialization and mentoring of learning in Taman Baca Masyarakat (TBM). This program aims to foster reading interest and a love of reading in rural children, thus enriching the learning experience for citizens and adding insight into science and technology. The socialization activities in TBM are about five Basic Principles of Literacy Development and Implementation. While the assistance activities are in the form of applying learning styles with the Fleming Model.
Praktik Konsumsi Jilbab Syar’i Dan Cadar Di Kalangan Perempuan Salafi Dalam Perspektif Budaya Konsumen Prima Ayu Rizqi Mahanani
JURNAL SOSIAL Jurnal Penelitian Ilmu-Ilmu Sosial Vol. 20 No. 2 (2019): JURNAL SOSIAL
Publisher : Universitas Merdeka Madiun

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33319/sos.v20i2.46

Abstract

Praktik konsumsi dalam ranah pemikiran postmodernisme menjadi bahan kajian yang perlu diperhatikan. Haryanto Soedjatmiko mengkaji beberapa persoalan konsumsi dalam bukunya “Saya Berbelanja, maka Saya Ada: Ketika Konsumsi dan Desain Menjadi Gaya Hidup Konsumeris”. Ia membagi perilaku konsumsi ke dalam tiga periode, yaitu periode klasik, kemunculan sosiologi konsumsi, dan periode postmodernis. Saya menggunakan perspektif budaya konsumen dalam mengamati praktik konsumsi jilbab syar’i dan cadar di kalangan perempuan Salafi karena mengaitkannya dengan persoalan identitas. Jilbab syar’i dan cadar dianggap masyarakat sebagai penanda identitas yang paling mencolok dari kelompok Salafi di antara beragam varian gaya berhijab yang ada di Indonesia. Penelitian ini bertujuan mengetahui alasan-alasan di balik kegiatan konsumsi jilbab syar’i dan cadar di kalangan perempuan Salafi. Oleh karena itu, digunakan pendekatan kualitatif dengan metode wawancara mendalam kepada pengasuh pondok pesantren Salafi di kota Kediri, yaitu Pondok Pesantren Imam Muslim Al-Atsary dan ketujuh perempuan yang menyatakan diri sebagai Salafiyah. Hasil analisis deskriptif menunjukkan praktik konsumsi jilbab syar’i dan cadar yang dilakukan oleh ketujuh informan bermula karena alasan fungsi atau nilai guna, yaitu beribadah, mengikuti Rasulullah, penghormatan diri, keamanan, perlindungan, dan kenyamanan. Konsumsi nilai guna ini berdasarkan pengamatan lebih lanjut telah memunculkan nilai tanda yang mengarah pada konsumsi tanda-tanda, seperti ketaatan, ketaqwaan, kesalehan, ketundukan, dan kepatuhan.

Page 1 of 1 | Total Record : 7